Home

Dari Anas R.A, ia berkata, kami tidak akan menyuruh orang untuk berbuat baik sebelum kami sendiri mengamalkan semua kebaikan dan kami tidak akan mencegah kemungkaran sebelum kami meninggalkan semua kemungkaran.” Maka Nabi Shalallahu alaihi wasallam bersabda; “Tidak, bahkan serulah kepada kebaikan meskipun kalian belum mengamalkan semuanya & cegahlah dari kemungkaran, meskipun kalian belum meninggalkan semuanya.” [HR Thabrani]

Kadangkala ada orang-orang yang diseru pada kebaikan (berdasarkan Al-Qur’an dan Sunnah ya) malah balik menyerang “Nggak ngaca lo?”

Kalimat yang paling Allah benci, seseorang menasehati temannya “Bertaqwalah pada Allah” tapi ia menjawab “Urus saja dirimu sendiri” [HR Baihaqi & Nasa’i]

Astaghfirullah… semoga Allah mempertemukan mereka dengan hadits ini dan membukakan pintu hati mereka 🙂

Leave a comment